Sharp Problem

image
Saya baru saja menemukan kerusakan aneh pada tv SHARP 14S20D2.(Menggunakan IC IX 245 wjn4)
Kerusakannya kalau tombol menu/preset di teken tv nya jadi mati protect.tau kan beda nya protec sama kerusakan mati stby? Kalau protect tv  tidak bisa di onkan lewat remote/tombol ch+ atau ch- ,tapi kalau mati stby bisa di on kan dari tombol ch atau dari remote.
1.Problem kalau di tekan tombol menu/preset tv jadi mati protect
Penyebab pin protect pin63 ic ix 245 tidak terhubung ke rangkaian protect.
solusi hubungkan pin 63 ke rangkaian protec bila terputus.
2. Problem tdk ada warna /hitam putih
penyebab ic ix 245 kualitas solder nya kurang bagus .
solusi lepas dulu ic chips ix 245 lalu bersihkan pcb nya dengan tiner terlebih dahulu ,lalu pasang kembali ic ix 245 nya kembali

SHARP  X-PRESION
 image
Skema diatas adalah skema TV SHARP yang menggunakan IC M61262 DAN IC PROG IX226.Banyak dijumpai kerusakan pada TR601 2PD601AR transistor chip .Gejalanya tv tidak mau start .tapi lampu stby nya nyala ,begitu dihidupkan B+ untuk ic program (micro control unit –reg )pin30 ic M61262 mengalami drop ,sehingga tvnya tdk mau nyala. Solusinya cek tr chip TR601 ATAU langsung ganti saja.

SHARP  MS series
TV ini menggunakan pasililitas child lock cara bukanya pake nomor 0000 atau 2398

digital mas

Subscribe to receive free email updates:

2 Responses to "Sharp Problem"